3 Produk Jualan Online Yang Pasti Laku
ada kok teman-teman tenang aja. Karena semua
produk itu sebenarnya ada peminatnya.
Sebelum itu, saya mau ngasih tau kalian tiga
jenis pengunjung traffic ;
1. Cold Traffic
Cold Trafic adalah pengunjung yang sama
sekali tidak mengetahui toko, brand atau
produk yang kamu jual.
2. Warm Traffic
Kalau yang ini adalah pengunjung yang
sudah mengetahui toko, produk atau brand
yang kamu jual.
3.Hot Traffic
Hot traffic ini bisa
dibilang pengunjung yang sudah
mengetahui dia mau beli apa, dia sudah
mengetahui produk yang kamu jual, sudah
mengetahui brand kamu, udah mengetahui
toko kamu dan dia ini udah pasti beli.
Gimana sampai sini kalian udah paham
belum?
Sekali lagi, semua produk ada
peminatnya sebenarnya. Cuman yang dibedakan adalah
seberapa banyak orang yang meminati
produk tersebut.
Seberapa banyak
orang-orang yang menginginkan produk
yang kamu jual, Itulah yang jadi
perbedaan. Tapi semua produk itu pasti
ada peminatnya.Tentu saja
produk yang paling banyak diminati dan
diinginkan adalah produk-produk yang
dikonsumsi atau digunakan sehari-hari.
Yang jadi pertanyaan adalah, bisa gak
sih kita membuat orang-orang yang tidak
menginginkan atau membutuhkan produk
yang kita jual jadi membeli produk yang
kita jual? ya tentu saja bisa kalau
misalnya mereka punya uang lebih.
Salah
satu cara yang bisa kalian gunakan untuk
mendapatkan orang-orang yang tidak
membutuhkan produk kalian menjadi
membutuhkan produk kalian karena ke
Trigger adalah dengan cara marketing.
Kamu bisa menggunakan strategi marketing
yang banyak sekali. Contohnya adalah
menggunakan foto atau video produk. Metode ini akan membuat customer atau calon
customer kamu ketrigger dan panas, akhirnya membeli produk yang kamu jual, karena konten-konten atau strategi marketing yang kalian gunakan yang akhirnya membut customer tersebut
check-out.
Sesuai judul artikel ini, saya akan
menyebutkan 3 produk yang paling
banyak diminati dan prakteknya itu
gila-gilaan, antara lain:
1. Fashion Wanita
Kalian sudah pasti
mengetahui dan sudah pasti setuju kalau fashion wanita ini memiliki
traffic yang gede banget. Saya sangat menyarankan itu lebih
keatasan ya, bagian atasan wanita seperti
baju-baju tidur, hoodie, tanktop dan
sebagainya.
Fashion wanita di
kategori atasan ini memiliki traffic
yang gede banget. Jadi kalian bisa jual
produk ini karena terbukti atasan
fashion wanita itu memiliki traffic
yang gede banget dan penjualnya bisa
hampir ribuan pcs perhari.
2. Perkakas Rumah Tangga
Dari
namanya aja udah perkakas rumah tangga. Pasti kalau sudah tahu dong
kira-kira target marketnya siapa, sudah pasti ibu-ibu rumah tangga atau
orang-orang yang sudah menikah. Mereka itu
membutuhkan banget yang namanya perkakas rumah tangga.
Perkakas rumah tangga
juga memiliki traffic yang gede banget. Tapi khususnya dibagian dapur di kitchen ware, kitchen ware
atau yang berarti adalah peralatan dapur. Ini pasti memiliki trafik gede banget.
Karena banyak banget orang yang
suka masak, banyak banget orang
yang menyukai dapurnya lengkap bersih, banyak orang yang pengen dapurnya lengkap padahal enggak terlalu digunain.
Semakin bagus
dapur mereka, semakin lengkap tools dapur
mereka, ini akan membuat mata lebih
nyaman, seneng aja berada di dapur, tapi
kalau misalnya kalian suka masak.
3. Aksesoris Komputer atau Laptop
Buat
kalian yang pekerja kantoran atau bisnis
owner atau mungkin banyak karyawannya, pokoknya kategori
aksesoris laptop dan komputer ini
bener-bener banyak diminati.
Karena ya kita semua sudah tahu bahwa
kantor sekarang sudah banyak banget.
Terus orang-orang yang membutuhkan
komputer aksesoris dan sebagai itu juga
udah banyak banget.
Bahkan gamers dan
sebagainya juga membutuhkan aksesoris laptop maupun PC. Kategori ini memiliki traffic
yang luar biasa gede karena mencakup
banyak market.
Yang sudah pasti aksesoris
ini untuk memenuhi kebutuhan kerja, mereka akan atau kebutuhan main kalian. Jadi untuk kategori aksesoris laptop
dan komputer memiliki traffic gede
khususnya di keyboard, mouse dan
kabel-kabel.
Kalau banyak peminatnya
kenapa tidak laku?
Saya tahu banget
kendala yang kalian alami saat ini, mungkin teman-teman disini sudah jualan
tapi produknya tidak laku-laku, walaupun produk yang dijual sudah sesuai
dengan rekomendasi yang tadi disebutkan.
Stop untuk menyalahkan keadaan tersebut
temen-temen! Kalian harus sadari bahwa
kompetitor itu udah semakin banyak di
marketplace. Bahkan setiap harinya ada
aja yang membuat toko baru. Jadi
udah pasti komputer makin banyak, customer ke bagi-bagi dong?
Market
itu terus bertambah, terus
bertumbuh entah itu dari seller atau
customer. Kalau misalnya kamu doang yang
menjual kategori tersebut satu
marketplace, saya yakin banget orderan kalian
bisa tembus 5000/hari.
Baca Juga :
Tapi yang jadi
masalahnya kan kompresor udah makin
banyak. Jadi metode apa yang harus kalian
lakukan?
Kalian harus memiliki
identitas toko kalian untuk membedakan
dengan kompetitor
kompetitor. Misalnya dari segi foto produk, judul produk dan permainan dekorasi toko.
Yang demikian itu adalah bumbu-bumbu yang
harus kalian lakuin atau kalian
laksanakan agar strategi kalian itu
bisa berhasil. Walaupun kalian juga sudah
menjual produk 3 rekomendasi, tapi kalau tidak
mengikuti metode tersebut akan percuma.
Akhir kata, kalau
misalkan ingin menjual produk
rekomendasi tadi jangan lupa
untuk membuat identitas toko kalian dan ada
yang membedakan dari kompetitor.
« Terbaru
Postingan Lebih Baru
Terlama »
Postingan Lama